
Berapa Jumlah Kematian Global Akibat Covid-19? Simak Rilis Terbaru WHO Berikut Ini
Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) merilis laporan resmi mengenai jumlah kematian akibat Covid-19 pada Kamis kemarin. Menurut WHO angka paling komprehensif tentang jumlah korban global sejauh ini ada 14,9 juta kematian.
Kesehatan