Rabu, 22 Januari 2025 WIB

Pimpin Rapat Evaluasi Tahunan, Kartika Sari Pinta di Tahun 2025 Dekranasda Inhil Lebih Berkembang

Zanoer - Rabu, 08 Januari 2025 14:30 WIB
627 view
Pimpin Rapat Evaluasi Tahunan, Kartika Sari Pinta di Tahun 2025 Dekranasda Inhil Lebih Berkembang
INDRAGIRI HILIR,- Ketua Dekranasda Inhil Kartika Sari pimpin rapat tahunan kepengurusan dan mengevaluasi kinerja tahun 2024.

Guna meningkatkan daya saing produk hasil kerajinan asal Kabupaten Indragiri Hilir serta mengevaluasi kinerja anggota dekranasda di tahun 2025, Ketua Dekranasda Inhil Kartika Sari memimpin secara langsung Rapat tahunan yang dilaksanakan di gedung Dekranasda Inhil, Selasa (7/1/2025).

Ketua Dekranasda Inhil meminta kepada para pengurus untuk di tahun 2025, kinerja para anggota dan daya saing produk hasil kerajinan asal kabupaten Indragiri Hilir lebih dapat meningkat dan berkembang.

Baca Juga:

" Saya berharap di tahun 2025 ini terjadi perubahan yang signifikan dimana hasil produk kerajinan dan kinerja dapat lebih meningkat," ungkap Kartika Sari.

Pada kesempatan tersebut Kartika Sari selaku ketua Dekranasda Inhil juga akan melakukan rotasi kepengurusan guna meningkatkan kinerja yang lebih baik .

Baca Juga:
SHARE:
Tags
beritaTerkait
Menuju Swasembada Pangan Nasional, Pemkab Inhil Ikuti Tanam Jagung Serentak 1 Juta Hektare
Pj Bupati Erisman Yahya Tinjau Lokasi Genangan Air di Tembilahan
Pemkab Inhil Lakukan Workshop Pelaksanaan Kerjasama Publikasi Publik Bersama Perusahaan Pers
Polres Inhil Tanam Jagung, Dukung Swasembada Pangan
Ketua DPRD Inhil Terima Kunjungan Jajaran PLN UP3 Rengat
Kapolres Inhil Silaturahmi ke Bea Cukai Tembilahan
komentar
beritaTerbaru